APA ITU CINTA - MAU TAU ?
Pengertian Cinta ?
Cinta adalah sebuah emosi dari kasih sayang yang kuat dan ketertarikan pribadi. Cinta juga dapat diartikan sebagai suatu perasaan dalam diri seseorang akibat faktor pembentuknya. Dalam konteks filosofi cinta merupakan sifat baik yang mewarisi semua kebaikan, perasaan belas kasih dan kasih sayang. Pendapat lainnya, cinta adalah sebuah aksi/kegiatan aktif yang dilakukan manusia terhadap objek lain, berupa pengorbanan diri, empati, perhatian, kasih sayang, membantu, menuruti perkataan, mengikuti, patuh, dan mau melakukan apa pun yang diinginkan objek tersebut.
Cinta menurut sains ?
Cinta terbentuk karena adanya zat kimia. Saat sedang jatuh cinta bagian otak yg bernama "HYPOTALAMUS" memproduksi lebih banyak
Hormon OXYTOCIN , yaitu hormon yang membuat perasaan Setres berkurang, serta saat itu juga di produksi Hormon
VASOPRESSIN , yaitu hormon yang mengatur tekanan darah. Kedua hormon ini kemudian mengalir dalam sirkulasi otak, merangsang HYPOTALAMUS untuk aktif memproduksi DOPAMINE sebuah senyawa yang membuat fikiran kita sulit untuk melepas orang yang kita suka.
#SEKIAN- TERIMAKASIH
Komentar
Posting Komentar